Yasukuni (film)


Yasukuni
Poster Film
SutradaraLi Ying
ProduserLi Ying
Tanggal rilis
Durasi120 menit
NegaraJepang
BahasaJepang

Yasukuni (靖国code: ja is deprecated ) adalah sebuah film 2007 yang dibuat oleh sutradara Tionghoa yang tinggal di Jepang[1] Li Ying (Hanzi sederhana: 李缨; Hanzi tradisional: 李纓; Pinyin: Lĭ Yīng). Film tersebut menghabiskan waktu selama sepuluh tahun untuk menyelesaikannya dan ditayangkan di Festival Film Internasional Pusan 2007, Kompetisi Sinema Dunia Festival Film Sundance 2008 dan Festival Film Berlin 2008.[1] Film tersebut juga memenangkan penghargaan dokumenter terbaik di Festival Film Internasional Hong Kong.[2]

Referensi

  1. ^ a b Mayumi Saito, Weekend Beat: Chinese filmmaker finds the swords of Yasukuni still sharp, Asahi Weekly, 15 Maret 2008, diakses pada 2 April 2008.
  2. ^ Japan govt, media groups concerned as shrine film pulled Diarsipkan 2014-11-29 di Wayback Machine., Agence France-Presse, 1 April 2008, diakses pada 2 April 2008.

Pranala luar

  • "Controversial film reveals Yasukuni still taboo in Japan, stirs debate on free speech". Mainichi Shimbun. May 3, 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-05-06. Diakses tanggal 2008-05-05. 
  • Yasukuni di IMDb (dalam bahasa Inggris)