Morbihan

Lambang Morbihan
Peta Morbihan

Morbihan (56) (bahasa Breton: Mor-Bihan) ialah sebuah departemen di Prancis yang terletak di kawasan Bretagne.

Sejarah

Departemen ini adalah salah satu dari 83 departemen yang diciptakan pada masa Revolusi Prancis, pada 4 Maret 1790 yang telah disahkan secara hukum pada 22 Desember 1789.

Geografi

Morbihan berbatasan dengan departemen Finistère di barat, Côtes d'Armor di utara, dan Ille et Vilaine di timur.

Di bagian selatan terletaklah Samudra Atlantik. Di sini terletaklah Carnac yang terkenal dengan batuan megalitnya.

Morbihan terdiri atas 3 arrondissement:

  • Lorient
  • Pontivy
  • Vannes

Morbihan memiliki 42 kanton; lihat juga:

  • Kanton di Morbihan

Morbihan memiliki 361 kotamadya; lihat juga:

  • Daftar kotamadya di Morbihan

Demografi

Penduduk Morbihan disebut Morbihannais.

Pranala luar

  • www.Morbihan.pref.gouv.fr Préfecture
  • www.cg56.fr Diarsipkan 2004-11-23 di Wayback Machine. Conseil général
  • l
  • b
  • s
Departemen di Prancis

Departemen seberang laut: 971 Guadeloupe • 972 Martinik • 973 Guyana Prancis • 974 Réunion • 976 Mayotte

Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
Lain-lain
  • MusicBrainz area
  • SUDOC (Prancis)
    • 1


Prancis

Artikel bertopik geografi atau tempat Prancis ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s